Tag: perawatan kulit pria
-
Nggak Selalu Nyaman, Waspada Dampak Buruk Kipas Angin pada Kesehatan Kulit
Kipas angin adalah salah satu alat yang sering digunakan untuk mengatasi panas, terutama di negara tropis seperti Indonesia. Banyak dari kita yang merasa tidak bisa tidur nyenyak tanpa hembusan angin sejuk dari kipas angin. Namun, di balik kenyamanannya, kipas angin juga bisa memicu berbagai masalah. Bagi yang terbiasa menyalakan kipas angin non-stop, waspada dampak buruk…
-
Mengenal pH Kulit, Kenapa Keseimbangannya Penting untuk Dijaga?
Bagi banyak pria, merawat kulit mungkin bukan prioritas utama. Namun, memahami aspek dasar dari perawatan kulit, seperti pH kulit, dapat membantu MsBro menjaga kesehatan kulit secara optimal. pH kulit yang seimbang adalah kunci untuk mendapatkan kulit yang sehat dan tampak segar. Lebih jelasnya, mari simak pembahasan berikut ini! Apa Itu pH Kulit? pH adalah singkatan…
-
5 Tips Grooming Pria yang Bisa Bikin Hidup Lebih Baik, Wajib Diterapkan!
Siapa bilang hanya perempuan yang wajib merawat tubuh? Faktanya, grooming adalah bagian penting dari kehidupan pria, namun justru sering kali. Namun, menjaga penampilan diri bukan hanya tentang terlihat baik, tetapi juga tentang merasa baik dan menjalani hidup dengan lebih percaya diri. Berikut adalah lima tips grooming yang wajib dilakukan oleh pria untuk menciptakan hidup yang…
-
7 Produk Skincare yang Wajib Dimiliki Pria Agar Kesehatan Kulit Tetap Terjaga
Menggunakan produk skincare tidak hanya membantu menjaga kebersihan dan kesehatan kulit, tetapi juga dapat mencegah penuaan dini dan berbagai masalah kulit lainnya. Namun dari sekian banyak item yang ada di pasaran, mana saja produk skincare yang wajib dimiliki pria untuk memastikan kulit tetap sehat dan tampak segar? Simak daftarnya! 1. Pembersih Wajah Langkah pertama dan…
-
Tanda-Tanda Penuaan pada Pria yang Perlu Diwaspadai, Harus Diatasi Sedini Mungkin
Penuaan adalah proses alami yang akan dialami oleh setiap orang. Seiring bertambahnya usia, tubuh dan kulit mengalami berbagai perubahan. Meski demikian, kondisi ini sebenarnya bisa diperlambat dengan penanganan dan perawatan yang tepat. Sayangnya, berbeda dengan wanita, sebagian besar pria tidak memberikan perhatian yang cukup pada tanda-tanda awal penuaan, hingga kondisinya terlalu parah dan sulit diatasi.…
-
5 Penyebab Wajah Terlihat Lebih Tua, Padahal Kelihatannya Sepele!
Pernah nggak kalian bertemu dengan seseorang yang umurnya masih muda namun penampilannya tampak lebih tua dari seharusnya? Atau jangan-jangan justru MsBro yang merasa demikian? Kira-kira apa sih penyebab wajah lebih tua padahal sehari-harinya tidak pernah melakukan aktivitas berat? Diakui atau tidak, penampilan wajah sering menjadi indikator utama dalam menilai usia seseorang. Banyak pria yang mungkin…
-
7 Faktor yang Bisa Mempercepat Penuaan pada Pria, Harus Waspada!
Tak bisa dipungkiri, penuaan adalah proses alami yang tak mungkin di-skip dan akan terjadi pada semua orang. Namun fakta di lapangan menunjukkan bahwa beberapa orang mengalami tanda penuaan lebih cepat dan seringkali tampak lebih tua dari usia seharusnya. Khususnya bagi pria, memang ada beberapa faktor tertentu dapat mempercepat proses penuaan, misalnya karena kurangnya perhatian pada…
-
Berencana Ganti Produk Skincare? Perhatikan Langkah-Langkah Ini Dulu Biar Aman
Perawatan kulit adalah investasi jangka panjang untuk kesehatan dan penampilan kulit yang optimal. Salah satu aspek penting dari perawatan kulit adalah penggunaan produk skincare yang tepat. Namun, terkadang, produk skincare yang sudah digunakan tidak lagi memberikan hasil yang diinginkan, atau MsBro mungkin ingin mencoba produk baru yang lebih sesuai dengan kebutuhan kulit. Meski ganti produk…
-
Tetap Glowing saat Mudik, Begini Cara Mencegah Kulit Kusam Selama Perjalanan Jauh
Walau menjadi rutinitas menyenangkan, namun tak bisa dipungkiri bahwa banyak sekali kendala yang mungkin MsBro alami saat mudik. Salah satunya adalah perbedaan cuaca yang dapat memengaruhi kondisi kulit. Dalam hal ini, kebanyakan pemudik mungkin akan mudah mengalami kulit kusam akibat paparan polusi, debu, sinar matahari, dan pengaruh lingkungan lainnya. Belum lagi, kelelahan akibat perjalanan juga…
-
Bahan Makanan yang Bisa Menjaga Kesehatan Kulit Selama Puasa
Banyak yang tidak menyadari bahwa kesehatan kulit adalah salah satu aspek yang terkena imbas paling signifikan saat seseorang menjalani puasa. Pasalnya, terbatasnya waktu untuk mengonsumsi makanan dan minuman selama bulan Ramadan bisa menurunkan asupan cairan dan nutrisi sehingga memengaruhi kondisi kulit. Dampaknya tidak hanya bikin kulit kusam dan terlihat lelah, namun juga memicu dehidrasi yang…