Tag: kulit dehidrasi

  • 7 Cara Mengatasi Kulit Dehidrasi, Lakukan Sebelum Makin Parah!

    7 Cara Mengatasi Kulit Dehidrasi, Lakukan Sebelum Makin Parah!

    Kulit kering dan kulit dehidrasi mungkin sekilas terlihat sama, padahal keduanya adalah kondisi yang berbeda. Karena banyak orang sudah terlanjur salah kaprah, dehidrasi kulit sering kali dianggap bukan masalah serius sehingga menjadi masalah yang kurang diperhatikan, terutama oleh pria. Padahal, meskipun tampaknya masalah kecil, kulit dehidrasi bisa menyebabkan berbagai ketidaknyamanan seperti gatal, kulit mengelupas, dan…